banner 728x250

Pembukaan Kejuaraan Nasional Pencak Silat Antar Satuan Pendidikan di Sumbar 2022

judul gambar

BENGKALIS, mediatransparancy.com – Senin, 6 September 2022 diadakan pembukaan Kejuaraan Nasional Pencak Silat antar Satuan Pendidikan di Payakumbuh Sumatera barat. Dalam kegiatan ini terdiri dari 456 peserta berasal dari 5 provinsi. Dalam ajang yang bergengsi ini Pondok Modern Nurul hidayah mengutus 8 atlet terdiri dari 7 atlet laga dan satu seni tunggal putra.

Kegiatan ini akan berlanjut sampai tanggal 11 September 2022. Kejuaraan ini merupakan wadah untuk bisa silaturahim dan untuk wadah sebagai pembibitan generasi pencak silat kedepannya. Ungkap ketua IPSI Sumatera barat dalam pembukaan kejurnas 2022 ini.

judul gambar

Dalam kejuaraan ini digunakan 3 gelanggang. Gelanggang pertama difokuskan untuk seni TGR. Sedangkan gelanggang kedua dan ketiga digunakan untuk laga. Sampai detik ini (7 September/14:00) sudah sampai pada partai ke 94.

Mudah-mudahan kegiatan ini bisa lancar dan penuh dengan keberkahan ungkap Salah satu pelatih dari provinsi Riau Bapak Raju prima (7/9/22)

Writer: MuspiandiEditor: Redaksi
judul gambar

Leave a Reply

Your email address will not be published.