banner 728x250

Ternak Itik Potong Pada KWT, Tingkatkan Ekonomi Keluarga

judul gambar

LAMPUNGAH | MEDIA  TRANSPARANCY – Hal tersebut di sampaikan Bupati Lampung Tengah (Lamteng) Loekman Djoyosoemarto, pada saat melakukan sosialisasi bersama Bank BRI dan UMKM di salah satu cafe di Bandar Jaya, pada (25/02) kemarin,

Loekman berencana secepatnya akan menggerakkan ternak itik potong pada Kelompok Wanita Tani (KWT) yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan dan pemerataan pada masyarakat. Rabu (26/02/20).

judul gambar

Loekman memaparkan, bahwa program ternak itik potong pada Kelompok Wanita Tani (KWT) guna meningkatkan kesetaraan masyarakat.

“Salah sala – satu program unggulan saya adalah beternak itik potong dalam upaya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat sasaran yang saya ambil adalah kelompok wanita tani.”

“kenapa kelompok wanita tani mereka tidak punya kerjaan tetap dengan di berikan hal yang produktif seperti beternak itik ini maka akan membantu meningkatkan ekonomi keluarga.”

“Saya berharap adanya program dari BRI dan BP Jamsostek bisa membantu pembiayaan dan permodalan bagi masyarakat”.

”mudah-mudahan semua program yang kita gunakan ini objektif dan realistis dan mudah-mudahan lampung tengah semakin maju.” Tutup Loekman

 

Penulis: SKWijaya

Editor: Sis

judul gambar

Leave a Reply

Your email address will not be published.